Tegakkan Kedaulatan dan Cegah Pelintas Batas Ilegal di Perbatasan RI-PNG

    Tegakkan Kedaulatan dan Cegah Pelintas Batas Ilegal di Perbatasan RI-PNG

    MERAUKE, - Satgas Pamtas Yonif 726/Tamalatea mengamankan 4 orang warga negara asing (WNA) asal Papua Nugini.

    Keempat WNA tersebut diketahui telah diduga melakukan kegiatan ilegal. Keempatnya diamankan oleh personel Satgas di Distrik Sota, Kabupaten Merauke, Papua pada Rabu (11/10/2023) siang.

    Dankima Satgas, Lettu Inf Anwar mengatakan, keempat WNA yang diamankan dalam patroli ambush itu dilakukan dalam rangka menegakkan kedaulatan wilayah NKRI, mencegah pelintas batas ilegal serta menjaga stabilitas keamanan  dan stabilitas keamanan di wilayah perbatasan.

    "WNA dari PNG itu diketahui kedapatan melintasi atau memasuki wilayah Indonesia secara ilegal dan membawa barang-barang yang mencurigakan, " ujarnya.

    Saat ini, kata dia, keempat WNA tersebut telah diamankan di pos pengamanan terdekat. Bahkan, untuk meningkatkan pengamanan, pihak Satgas gencar melakukan operasi ambush dan patroli batas negara sesuai dengan Tupoksi Satgas Pamtas.

    merauke
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Izakod Bekai Izakod Kai di Kampung Erambu

    Artikel Berikutnya

    Danrem 174/ATW Selaku Dansatgas Pamwil Pimpin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Mengantar Keberangkatan Wakil Presiden RI Kunker Ke Larantuka
    TNI dan ADF Bicarakan Peningkatan Kerjasama Militer
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Tanamkan Jiwa Nasionalisme Kepada Penerus Bangsa, Satgas Yonif 726/Tml Beri Pembekalan Wasbang Bagi Siswa Siswi di Perbatasan RI-PNG
    Menjelang Desember Penuh Kasih, Satgas Yonif 726/Tml Masifkan Pengamanan dan Ibadah Bersama di Gereja Kristen Indonesia Jemaat "Immanuel" Kampung Toray
    Penyaluran Bantuan Beras, Komitmen Sejahterakan Masyarakat Kampung Toray
    Bangkitkan Semangat Pemuda Pemudi di Perbatasan Dengan Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke 95 Tahun 2023
    Terus Ringankan Beban di Perbatasan, Prajurit Lipan Bantu Dirikan Rumah Warga Sota
    Tanamkan Jiwa Nasionalisme Kepada Penerus Bangsa, Satgas Yonif 726/Tml Beri Pembekalan Wasbang Bagi Siswa Siswi di Perbatasan RI-PNG
    Menjelang Desember Penuh Kasih, Satgas Yonif 726/Tml Masifkan Pengamanan dan Ibadah Bersama di Gereja Kristen Indonesia Jemaat "Immanuel" Kampung Toray
    Penyaluran Bantuan Beras, Komitmen Sejahterakan Masyarakat Kampung Toray
    Bangkitkan Semangat Pemuda Pemudi di Perbatasan Dengan Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke 95 Tahun 2023
    Terus Ringankan Beban di Perbatasan, Prajurit Lipan Bantu Dirikan Rumah Warga Sota
    Keakraban Satgas Yonif 726/Tml bersama Warga Perbatasan
    Pembangunan Masjid Metaat di Distrik Eligobel dilakukan Dengan Gotong Royong Masyarakat dan Personel Satgas
    Turut Lestarikan Kekayaan Alam Papua, Satgas Yonif 726/Tml Ikut Laksanakan Pelepasan Satwa Liar
    Bantu Mediasi Konflik antar Keluarga di Kampung Kweel, Satgas Yonif 726/Tml Ciptakan Kondusifitas di Wilayah Perbatasan RI-PNG
    Tanamkan Jiwa Nasionalisme Kepada Penerus Bangsa, Satgas Yonif 726/Tml Beri Pembekalan Wasbang Bagi Siswa Siswi di Perbatasan RI-PNG

    Ikuti Kami